Jumat, 25 Maret 2016

Tips Mengidentifikasi Abu Merang Murni dan Asli

Kali ini saya akan berbagi tips mengidentifikasi abu merang yang murni dan asli 100% dari bahan alami

 * Pertama

warna abu merang yang murni / asli adalah hitam agak keabu-abuan. Berikut adalah gambar / foto / preview abu merang yang murni dan asli :

Abu Merang Murni 100%
Bisa dilihat dengan jelas bahwa warnanya adalah hitam agak keabu-abuan ya,

Nah selanjutnya adalah gambar bubuk abu merang yang dicampur dengan sedikit air untuk mendapatkan warna hitam alaminya. Berikut ini gambarnya :

Abu Merang dicampur dengan sedikit air


Abu merang yang dicampur dengan air ini kemudian disaring dengan saringan yang sangat halus , lebih baik menggunakan kain agar hasil saringannya lebih bagus, kemudian hasilnya dapat langsung dicampur dengan adonan kue Anda , berikut ini adalah gambar adonan kue yang sudah dicampur dengan abu merang :

Adonan Kue yang sudah dicampur dengan abu merang

Hasil gambar diatas diperoleh dengan mencampurkan 5 sendok abu merang dengan air 200mL kemudian disaring dan dicampurkan ke adonan. Hasil olahan dan adonan kuenya pun berwarna hitam ke abu-abuan, Bukan hitam legam ya.

Perlu diwaspadai jika Anda menemukan produk olahan abu merang yang berwarna hitam legam, bisa saja itu adalah arang kayu atau pewarna kimia / sintetis yang berbahaya bagi kesehatan apabila kita konsumsi.

 * Kedua

Salah satu fungsi abu merang adalah sebagai pengenyal alami. untuk mendapatkan manfaat tersebut caranya adalah dengan membuat rendaman abu merang selama 1 malam. caranya campur abu merang dengan air, aduk rata kemudian biarkan hingga bubuknya mengendap dibawah, diamkan selama 1 malam, keesokan harinya kita cek. air abu merang yang sudah bening yang terdapat di permukaan akan terasa licin apabila anda pegang. nah air inilah yang kita sebut dengan abu qi / abu khi yang bisa digunakan sebagai pengenyal alami

Nah Bunda, sekarang sudah bisa mengidentifikasi abu merang yang murni dan asli kan ?,,, Ingin menyajikan makanan yang sehat untuk keluarga ? gunakanlah pewarna makanan alami abu merang murni untuk sajian kuliner hitam Anda.  Berikanlah yang terbaik dan utamakanlah kesehatan bagi keluarga dan buah hati tercinta Anda.

Selain itu juga merupakan peluang bisnis bagi Anda yang ingin membuka usaha kuliner hitam sehat dari bahan alami.

Abu merang yang kami jual diproduksi dari 100 % merang padi pilihan berkualitas dan aman untuk digunakan untuk makanan ( food grade). Sudah berupa bubuk halus dan siap dipakai dan dikirim keseluruh wilayah di Indonesia

Info produk Abu Merang  :

1. Kemasan Eceran, harga Rp 40.000/dus isi 20 sachet @10gram,  berat : 200gram perkemasan , pembelian minimal 2 dus




2. Kemasan Grosir / Partai Kecil , harga Rp 100.000/1kg , pembelian minimal 4kg


3. Partai Besar, harga Rp 80.000/1kg , pembelian minimal 20kg

*harga belum termasuk ongkos kirim
*pengiriman kami menggunakan jasa ekspedisi : JNE , POS, TIKINDO, WAHANA, DAKOTA CARGO, HERONA, PSP, DMK CARGO, TIARA MAS


Apabila Anda berminat silahkan memesan dengan mengirimkan : 
NAMA + ALAMAT LENGKAP + JUMLAH PESANAN
SMS/TELP ke Ibu Ida : 0896.8062.9848

info selengkapnya silahkan dilihat di : http://jualabumerang.blogspot.co.id/ 
 
 
- Produsen Jual Abu Merang Murni dan Asli 100% -

Tidak ada komentar:

Posting Komentar